GIMP: Membuat Hujan Buatan



GIMP juga membolehkan saya untuk membuat animasi sederhana sehingga dengan Noise dan Blur, saya bisa membuat hujan disebuah foto yang tidak sedang hujan. Kita hanya perlu untuk menggelapkan foto dan membuat frame serta mengisi masing-masing frame dengan foto tadi dengan hujan yang berbeda-beda. Animasi ini bisa disimpan dalam bentuk GIF. Animasi ini saya pelajari dari sebuah Tabloid Komputer tentang GIMP.
 

©Copyright 2013 Jurnal Osmond | TNB